• KEGIATAN

Dengan Prestasi Bisa Ke Luar Negeri

Mahasiswi PS AP (SEP) FPIK UB mempunyai prestasi yang membawanya ke beberapa negara. Prestasi tersebut antara lain: Fisheries Cooperative, Sociopreneur Indonesia Berhasil Menjadi Finalis Asean Start Up Accelerator di Kaplan University, Singapore Sociopreneur adalah sebuah usaha berbasis kegiatan sosial. Hadirnya konsep bisnis sociopreneur tentu menjadi solusi efektif untuk membantu mengentaskan permasalahan sosial dan ekonomi di… Selengkapnya »Dengan Prestasi Bisa Ke Luar Negeri

PKM 2018 BERHASIL MENINGKATKAN KAPASITAS PRODUKSI DAN PEMASARAN PRODUK RUMPUT LAUT “POKLAHSAR: CITARA”, SINGOSARI-MALANG

DOSEN FPIK UB menghilirisasikan mesin pasteurisasi susu teknologi kejut listrik*) (disebut mesin SULIS) untuk pengolahan rumput laut dan susu segar pada Kelompok Pengolah dan Pemasar (POKLAHSAR) “Cita Alam Nusantara” di Singosari, Kabupaten Malang. Program Kemitraan Masyarakat (PKM) 2018 ini disponsori oleh Kemenristekdikti dan LPPM UB. Kegiatan ini bermula dari kegiatan pengabdian masyarakat mandiri yang dilakukan oleh… Selengkapnya »PKM 2018 BERHASIL MENINGKATKAN KAPASITAS PRODUKSI DAN PEMASARAN PRODUK RUMPUT LAUT “POKLAHSAR: CITARA”, SINGOSARI-MALANG